Implementasi Metode Reading Guide Dalam Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di MTs Nurul Amin Lebak Grobogan
Abstract
Didalam proses pendidikan dibutuhkan suatu metode pembelejaran yang nantinya bisa membatu dalam mencapai tujuan. Metode sendiri menyesuaikan dengan materi yang nantinya akan diajarkan. Didalam materi mata pelejaran sejarah kebudayaan Islam sendiri yang notabene banyak materinya dan memerlukan pembecaan yang cermat maka perlu adanya metode yang bisa menunjang tersebut salah satunya metode reading guide. Karena dalam implementasinya metode tersebut menekankan agar peserta didik disiplin dalam membaca dan nantinya berefek pada penguasaan materi yang diajarkan. Oleh kerena itu peneliti ingin sekali meneliti tentang implementasi metode reading guide dalam mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam di MTs Nurul Amin Lebak Grobogan. Tujuan dari penelitian tersebut yaitu mengetahui perencanaan implementasi metode reading guide dalam mata pelejaran sejarah kebudayaan Islam di MTs Nurul Amin Lebak Grobogan, mengetahui pelaksanaan metode raeding guide dalam mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam di MTs Nurul Amin Lebak Grobogan, mengetahui evaluasi implementasi metode raeding guide dalam mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam di MTs Nurul Amin Lebak Grobogan. Penelitian ini menngunakan jenis penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan metode kualitatif. Dengan lokasi penelitian langsung di sekolahan MTs Nurul Amin Lebak. Untuk teknik pengumpulan data peneliti menggunakan wawancara, dokumentasi, observasi. Hasil dari penelitian tersebut yaitu perencanaan yang sudah bagus meliputi pembuatan RPP terlebih dahulu sebelum pembelajaran. Untuk pelaksanaan sudah bagus ada penambahan sedikit tentang prosedur yang semestinya yaitu memasukkan metode pemberian hadiah agar siswa bisa terpacu dalam proses pembalajaran. Evaluasi sudah berjaan baik dengan evaluasunsecara lisan maupun tulis. Untuk saran saya kepada guru yaitu menerapkan metode raeding guide guru sebaiknya lebih bisa menguasai kelas. Dan bisa mengindisikan kelas dengan baik. Apabila ketika proses peserta didik proses membaca sebisa mungkin bisa menertibkan peserta didik untuk serius membaca dan memahami isi bacaan. Bagi peserta didik harus lebih giat dalam belajar
Kata Kunci: peserta didik, metode reading guide, implementasi.
Kata Kunci: peserta didik, metode reading guide, implementasi.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.