Pengaruh Locus of Control dan Boredom Terhadap Moral Disengagement pada Santri
Abstract
Terjadinya pelanggaran yang dilakukan oleh santri menggambarkan bahwa pelanggaran tidak hanya dilakukan oleh siswa di sekolah umum saja. Di sekolah agama atau yang sering disebut pesantren pun seringkali terjadi pelanggaran yang dilakukan oleh santri. Pelanggaran ini terkait dengan moral disengangement yang dimiliki oleh santri tersebut. Kejenuhan dan kontrol yang dimiliki santri pun akan memengaruhi perilaku pelanggaran yang dilaukan. Penelitian ini dilakukan untuk mengerahui pengaruh locus of control dan boredom terhadap moral disengagement pada santri. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan kuesioner. Alat ukur yang digunakan adalah levenson’s IPC scale, leisure boredom dan skala moral disengagement. Penelitian ini menemukan bahwa locus of control dan boredom secara simultan memberikan kontribusi sebanyak 75,3% terhadap moral disengagement.
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.30659/psisula.v6i0.39256
Refbacks
- There are currently no refbacks.