PENYEBAB ANAK DI BAWAH UMUR MELAKUKAN TINDAK PIDANA PENCURIAN DI KABUPATEN DEMAK
Abstract
Permasalahan anak yang bermasalah dengan hukum, baik dalam posisi sebagai objek (victim) maupun anak sebagai subjek ( pelaku ) tindak pidana, merupakan permasalahan yang dihadapi semua negara. Anak seringkali terlibat tindak pidana pencurian dilatar belakangi beberapa faktor. Mulai dari faktor keluarga, lingkungan bahkan faktor dari dalam diri sendiri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengenalisa penyebab anak dibawah umur melakukan tindak pidana pencurian serta upaya penanggulan dan aturan hukumnya. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian hukum sosiologis atau empiris dengan pendekatan deskriptif analisis. Hasil penelitian yang didapatkan adalah Kecenderungan Anak Di Bawah Umur Melakukan Tindak Pidana Pencurian di wilayah Kabupaten Demak lebih banyak dilator belakangi oleh faktor lingkungan, sosial ekonomi disamping karena lemahnya pengawasan orang tua terhadap anak yang sedang dalam masa perkembangan, selain itu keadaan keluarga yang sudah tidak utuh akibat perceraian atau kematian salah satu orang tua membuat anak kehilangan sosok teladan yang baik dalam menjalani kehidupannya. Upaya Yang Dilakukan Untuk Mengatasi Tindak Pidana Pencurian Anak Di Bawah Umur, harus dilakukan sedini mungkin dengan berbagai upaya pendekatan dan pola penanganan prevensi, represif dan kuratif. Aturan Hukum Terhadap Tindak Pidana Pencurian Yang Dilakukan Anak Di Bawah Umur, telah diatur dalam UU RI No. 11 Tahun 2012, tentang Peradilan Anak.
Full Text:
PDFReferences
BUKU
Moelyatno, 1982, KUHP, Cet.XIII, Bina Aksara, Jakarta,
Lexy J. Moleong,2006, Metodologi Penelitian Kualitatif, PT. Remaja Rosdakarya
Wagiati Soetodjo,2008, Hukum Pidana Anak,PT. Pefika Aditama,Bandung
JURNAL
Budhi Wisaksono, Okta Adi Nugroho¹, Nur Rochaeti, Penanganan Bagi Anak Pelaku Tindak Pidana Pencurian Kendaraan Bermotor Dengan Kekerasan Berdasarkan Uu No. 3 Tahun 1997 Tentang Pengadilan Anak, Diponegoro Law Review, Volume 3 Nomor 2, Tahun 2014,
Devi Handayani, Faktor-Faktor Penyebab Anak Melakukan Pencurian Di Wilayah Hukum Kabupaten Pontianak Ditinjau Dari Sudut Kriminologi, E-Jurnal Gloria Yuris Prodi Ilmu Hukum (Jurnal Mahasiswa S1 Fakultas Hukum) Universitas Tanjungpura, Volume 02 Nomor 03, Juni 2014,
Dimas Alfathan Sinatry Tambunan, Umi Rozah, A.M Endah Sri Astuti, Kajian Yuridis Pemidanaan Terhadap Anak Pelaku Tindak Pidana Pencurian Dengan Kekerasan (Studi Putusan Nomor 19/Pid.Sus-Anak/2018/ Pn Smg), Diponegoro Law Review, Volume 8 Nomor 3 Tahun 2019,
Hardianto Djanggih, Nurul Qama, Penerapan Teori-Teori Kriminologi dalam Penanggulangan Kejahatan Siber (Cyber Crime), Pandecta, Volume 13 Nomor 01, Juni 2018
,
Raihana, Kenakalan Anak (Juvenile Deliquency) Dan Upaya Penanggulangannya, Jurnal Sisi Lain Realita, Volume 01 Nomor 01, Juni 2016,
Sarwirini, Kenakalan Anak (Juvenile Deliquency): Kausalitas Dan Upaya Penanggulangannya, Jurnal Perspektif, Volume XVI Nomor 04, September 2011,
Siti Sulistia Wati, Pencurian Yang Dilakukan Anak Di Bawah Umur Menurut Hukum Islam dan Hukum Positif, Academica : Journal of Multidisciplinary Studies, Volume 02 Nomor 02, Februari 2020,
Sumaryono, 1985, Kejahatan Anak Suatu Tinjauan Dari Psikologi dan Hukum, Penerbit Liberty Yogyakarta,
Yandri Setia Bakti, Differential Association Pada Remaja (Studi Kasus Pada Remaja Yang Terpengaruh Dunia Gemerlap Dugem Di Kota Dumai), JOM FISIP, Volume 05 Edisi II, Juli-Desember 2018,
Della Ayuwandara, Sri Wahyuni, Marisa Elsera, Anomie (Studi Kasus Praktek Prostitusi Di Kampung Sungai Datuk, Kelurahan Kijang Kota, Kecamatan Bintan Timur, Kabupaten Bintan), Jurnal Umrah, Universitas Maritim, Raja Ali Haji, Volume 01 No. 02, Agustus 2016,
Kartika Ompusunggu, Analisis Putusan Pengadilan Negeri Malang Nomor: 770/Pid.Sus/2012/Pn.Mlg Tentang Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak, Jurnal Mahasiswa Fakultas Hukum Uiversitas Brawijaya, April 2015,
Umi Rozah, A.M. Endah Sri, Alan Wahyu Pratama, Tinjauan Yuridis Terhadap Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Secara Bersama-Sama (Studi Putusan No.03/Pidsusanak /2015 /Pn.Pwd), Diponegoro Law Review, Volume 05 Nomor 03, Tahun 2016.
Cici Metha Sari, Analisis Putusan Nomor 389/Pid.A/2012/ Pn.Gs Berupa Dikembalikan Kepada Orang Tua Tentang Tindak Pidana Pencurian Yang Dilakukan Anak, Jurnal Poenale, Volume 01 Nomor 01, Juni 2014,
DOI: http://dx.doi.org/10.26532/ijlss.v1i1.14741
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
International Journal of Law Society services Indexed by :
International Journal of Society Services | Â | |
Doctoral Program of Law Sultan Agung Islamic University, Unissula | Copyright of International Journal of Society Services | |
Jalan Kaligawe Raya KM.4, Terboyo Kulon, Genuk, | E-ISSN 2775-8885Â | |
Semarang, Central Java, Indonesia, 50112 | IJLSS is licensed under a |