Pengujian Structure Corporate Governance terhadap Fraudulent Financial Reporting di Perusahaan Property dan Real Estate

Retno Tri Handayani

Abstract


Structure corporate governance yang diterapkan secara efektif harus dilakukan oleh setiap perusahaan public untuk meminimalisir kasus kecurangan pelaporan keuangan, pendapat ini didasari dari banyaknya kasus kecurangan yang terjadi di perusahaan publik yang imbasnya secara perlahan – lahan menggerogoti pertumbuhan perusahaan secara terus menerus hingga akhirnya mengalami kebangkrutan yang dramatis. Penelitian ini mencoba untuk menguji pengaruh structure corporate governance sebagai salah satu alat untuk meminamalisir praktik kecurangan pelaporan keuangan di perusahaan publik.

Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan publik bidang property dan real estate dari tahun 2013 – 2016 dengan menggunakan teknik pengambilan sampel berdasarkan kriteria tertentu, total sampel yang diperoleh sebanyak 116 perusahaan dan diolah dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dan pengujian hipotesis menggunakan regresi linear berganda dengan SPSS.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efektifitas audit internal berpengaruh terhadap pencegahan kecurangan pelaporan keuangan, tetapi tidak berhasil menunjukkan adanya pengaruh jumlah dewan komisaris terhadap kecurangan pelaporan keuangan. Penelitian ini juga membuktikan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara anggota dewan berpengalaman internasional dan efektifitas komite audit dengan pencegahan kecurangan pelaporan keuangan

Full Text:

PDF

References


Abbott, L. J., Park, Y., and Parker, S. 2000. The effects of Audit Committee Activity and Independence On Corporate Fraud. Management Finance, Vol.26, No.11, halm. 55-67.

Alzoubi, E. S. S., and Selamet, M. H. 2012. “The Effectiveness Of Corporate Governance Mechanisms On Constraining Earning Management: Literature Review and Proposal Frameworkâ€. International Journal of Global Bussiness Vol.5 No.1 h.48-52.

Andrian, B. P. 2014. Pengaruh Karakteristik Komite Audit dan Perusahaan Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan. Jurnal Akuntansi & Auditing Volume 11/No 1/ November 2014: 1 – 24.

Carpenter, V.L and Feroz, E.H. 2001. Institusional Theory and Accounting Rule Choice An Analysis of Four US State Government’s Decisions To Adopt Generally Accepted Accounting Principles. Accounting Organizations and Society, Vol.26., halm. 565-596.

Coram, P., Ferguson, C., and Moroney, R. 2006. The Importance of Internal Audit In Fraud Detection. Research Journal.

Deni Darmawati, Khomsiyah dan Rika Gelar Rahayu.2004. “Hubungan Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan. Simposium Nasional Akuntansi VII, IAI, 2004.

Fitri I. dan Chintia P. 2015. “Mekanisme Corporate Governance dan Kecurangan Laporan Keuanganâ€. DeReMa Jurnal Manajemen Vol.10 No 2 September 2015.

Hardiningsih Pancawati. 2010. “Pengaruh Independensi, Corporate Governance dan Kualitas Audit Terhadap Integritas Laporan Keuangan.†Kajian Akuntansi Februari 2010 hal: 61-76.

Iqbal, Muhammad, dan Murtanto. 2016. “Kecurangan Laporan Keuangan: Analisa Faktor-Faktor Fraud Triangle Pada Perusahaan Property Dan Real Estateâ€. Seminar Nasional Cendekiawan.

Jannah, F.S. 2016. Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud Di Bank Perkreditan Rakyat. AKRUAL 7 (2) (2016): 177-191.

Manik, Tumpal. 2013. “Pengendalian Corporate Fraud Melalui Penerapan Corporate Governance, Manipulasi Harga Pokok Penjualan dan Beban Operasional Terhadap Kinerja Perusahaanâ€. JEMI Vol. 4 No 1, Hal 1.

Prasetyo B. Andrian. 2014. Pengaruh Karakteristik Komite Audit dan Perusahaan Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan. Jurnal Akuntansi & Auditing Vol.11 No.1 November 2014: 1 – 24.

Razali, Wan Ainul A.W.M dan R. Arshad. 2014. “Disclosure of Corporate Governance Structure and The Likelihood of Fraudulent Financial Reporting.†Accounting Research Institude, Vol 145: 243-253.

Sanusi, Anwar. 2011. Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta : Salemba Empat.

Siti F. J. 2016. Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Pencegahan Fraud Di Bank Perkreditan Rakyat (Studi Pada Bank Perkreditan Rakyat Di Surabaya).

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Sukeecheep, S., Yarram, S.R., and Al Farooque, O. 2013. Earnings Management and board characteristics in Thai Listed Companies. The 2013 IBEA. International Conference on Business, Economics, and Accounting.

Vafeas, N. 2005.Audit committees, boards and the quality of reported earnings. Contemporary Accounting Research, Vol. 22 No 4, Hal 1093-1122.

Wicaksono S.G., dan Chariri A. 2015. Mekanisme Corporate Governance dan Kemungkinan Kecurangan Dalam Pelaporan Keuangan. Diponegoro Journal of Accounting. Volume 4, Nomor 4, Tahun 2015, Halaman 1.

Widjaja, Amin Tunggal. 2010. Ikhtisar Teori dan Tanya Jawab Audit Internal. Harvarindo.

Widodo Arief dan Muchamad Syafruddin. 2017. “Pengaruh Pengungkapan Struktur Corporate Governance Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuanganâ€. Diponegoro Journal Of Accounting.




DOI: http://dx.doi.org/10.30659/jai.9.1.53-64

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Jurnal Akuntansi Indonesia
is published by Department of Accounting, Faculty of Economics Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA), Indonesia in collaboration with IAI KaPD.

Jl. Raya Kaligawe Km.4, PO BOX 1054/SM Semarang 50112
Website: http://fe.unissula.ac.id/
Email: jai@unissula.ac.id

ISSN: 2655-9552 (Online) | 0216-6747 (Print)
DOI : 10.30659/jai

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License