Penerapan Think Pair Share pada pembelajaran tematik: Analisis perkembangan sosial emosional siswa usia dasar
Abstract
Implementasi Think Pair Share pada pembelajaran tematik merupakan inovasi pembelajaran yang mengedepankan perkembangan sosial emosional peserta didik. Metode pembelajaran ini mencoba menyeimbangkan pembelajaran pada aspek kognitif maupun sosial emosional peserta didik. Penelitian ini menggunakan metode penelitian studi pustaka (library research), dan teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan meninjau dari berbagai sumber data seperti buku, jurnal dan dokumen yang dianggap relevan. Tujuan penelitian ini, membahas tentang metode Think Pair Share pada pembelajaran tematik yang mengedepankan perkembangan sosial emosional peserta didik di sekolah dasar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Think Pair Share merupakan pembelajaran kooperatif yang dirancang untuk memaksimalkan proses sosial emosional peserta didik dan pembelajaran ini dapat menunjang keberhasilan dalam hubungan sosial peserta didik. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah dengan penerapan metode Think Pair Share, peserta didik dapat berkomunikasi, dan bekerja sama serta memiliki jiwa solidaritas sosial dengan teman dan lingkungannya. Oleh karena itu, apabila aspek perkembangan sosial emosional peserta didik lebih optimal, maka akan membentuk peserta didik yang memiliki perkembangan sosial emosional yang baik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Agusniatih, A., & Monepa, J. M. (2019). KeterampilanSosial Anak Usia Dini. Edu Publisher.
Assingkily, M. S., & Hardiyati, M. (2019). Analisis perkembangan sosial-emosional tercapai dan tidak tercapai siswa usia dasar. Al-Aulad: Journal of Islamic Primary Education, 2(2), 19–31. https://doi.org/10.15575/al-aulad.v2i2.5210
Azizah, A. A. M., & Mashar, A. (2021). Analisis pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share pada mata pelajaran Matematika kelas III sekolah dasar. JENIUS (Journal of Education Policy and Elementary Education Issues), 2(1), 54–64. https://doi.org/10.22515/jenius.v1i2.3329
Bamiro, A. O. (2015). Effects of Guided Discovery and Think-Pair-Share strategies on secondary school students. Sage Open, 5(1). https://doi.org/10.1177/2158244014564754
Fitriani, F., Wahjoedi, W., & Towaf, S. M. (2017). Peningkatan keterampilan sosial siswa SD melalui penerapan model Make A Match berbantuan kartu bergambar. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Kerjasama Direktorat Jenderal Guru Dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud 2016.
Hadi, S. H. S. (2013). Perkembangan sosial emosional sebagai dasar pendidikan karakter anak usia dini. Jurnal Teknodik, 5(3), 227–240. https://doi.org/10.32550/teknodik.v0i0.104
Hakim, I. N. (2014). Pembelajaran tematik integratif di SD/MI dalam Kurikulum 2013. INSANIA: Jurnal Pemikiran Allternatif Kependidikan, 19(1), 46–59. https://doi.org/10.24090/insania.v19i1.463
Honggowiyono, P. (2015). Pertumbuhan dan Perkembangan Peserta Didik untuk Guru dan Calon Guru. Penerbit Gunung Samudera [Grup Penerbit PT Book Mart Indonesia].
Ibrahim, A. (2018). Jejak Inovasi Pembelajaran IPS: Mengembangkan Profesi Guru Pembelajar. Leutika Prio.
Kemendikbud. (2013). Modul Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Komalasari, K. (2011). Pembelajaran Konstektual: Konsep dan Aplikasi. Refika Aditama.
Latifah, U. (2017). Aspek perkembangan pada anak usia sekolah dasar: Masalah dan perkembangannya. Academica: Journal Of Multidisiplinary Studies, 1(2), 185–196.
Munastiwi, E. (2015). Implementasi pendekatan saintifik pada pembelajaran pendidikan anak usia dini (PAUD). Al-Athfal : Jurnal Pendidikan Anak, 1(2), 43–50.
Munastiwi, E. (2019). Peran guru dalam mengembangkan kreativitas anak usia dini di TK Islam Terpadu Salsabila Al-Muthi’in Yogyakarta. GOLDEN AGE: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 4(2), 35–50.
Ngalimun. (2015). Strategi dan Model Pembelajaran. Aswaja Pressindo.
Nurazizah, K. F., & Wuryandani, W. (2019). Pengaruh model kooperatif tipe Think Pair Share terhadap kerja sama siswa. Jurnal Civics: Media Kajian Kewarganegaraan, 16(1), 80–88. https://doi.org/10.21831/jc.v16i1.21520
Nurdin, E. A., Apriyanto, B., Ikhsan, F. A., & Kurniawan, F. A. (2017). Pengaruh model pembelajaranThink Pair Share ditinjau dari kemandirian belajar terhadap hasil belajar IPS siswa. JURNAL PENDIDIKAN EKONOMI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 11(2), 1–7. https://doi.org/10.19184/jpe.v11i2.5729
Pohan, N. (2019). Tematik dan saintifik dalam pembelajaran anak usia dini. Proceedings of the 4th Annual Conference on Islamic Early Chilhood Education, 4, 405–420.
Rahmat, P. S. (2019). Strategi Belajar Mengajar. Scopindo Media Pustaka.
Safitri, L., Kurnia, & Ningrum. (2016). Pengaruh penggunaan Cooperative Learning tipe Think Pair Share (TPS) terhadap hasil belajar kewirausahaan siswa kelas X semester genap SMK Kartikatama 1 Metro tahun Ajaran 2015/2016. PROMOSI: Jurnal Program Studi Pendidikan Ekonomi, 4(1), 21–36. https://doi.org/10.24127/ja.v4i1.473
Santoso, A. B. (2019). Perkembangan keterampilan sosial anak usia sekolah dasar berdasarkan gender. Prosiding Semnas Tahun 2019 “Kiprah Perempuan Dalam Keolahragaan Menuju Pola Hidup Sehat.â€
Trianto. (2013). Model Pembelajaran Terpadu. Bumi Aksara.
Trianto. (2017). Mendesain Model Pembelajaran Moratif, Progresif, dan Kontekstual: Konsep, Landasan, dan Implementasinya pada Kurikulum 2013 (Kurikulum Tematik Integratif/KTI). Kencana.
Tusyana, E., & Trengginas, R. (2019). Analisis perkembangan pada anak sekolah dasar. INVENTA: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 3(1), 18–26.
Zed, M. (2014). Metode Penelitian Kepustakaan. Yayasan Pustaka Obor.
Zulfah, Z. (2017). Pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share dengan pendekatan heuristik terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa MTsN Mumbai Kecamatan Kampar. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 1–12. https://doi.org/10.31004/cendekia.v1i2.23
DOI: http://dx.doi.org/10.30659/pendas.9.1.31-44
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar
This work is licensed under a Creative Commons - Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar is published by Elementary School Teacher Education (PGSD), Faculty of Teacher Training and Education (FKIP), Universitas Islam Sultan Agung, in collaboration with Asosiasi Doktor Pendidikan Dasar Indonesia.
Contact us: FKIP Unissula Jl. Raya Kaligawe Km.4 Terboyo Kulon, Genuk, Semarang 50112. Email: jurnalpendas@unissula.ac.id