KAJIAN PARTISIPASI PEREMPUAN PADA PEREKONOMIAN KELUARGA DI KAMPUNG PELANGI RANDUSARI

Marya Tisnandya  -  Diponegoro University, Indonesia
Landung Esariti*  -  Urban and Regional Planning Department Diponegoro University, Indonesia
Mada Sophianingrum  -  Urban and Regional Planning Department Diponegoro University, Indonesia

(*) Corresponding Author

ABSTRACT

The objective of this study is to analyze the forms and the most influential factors of women's participation in the family economy of Kampung Pelangi Randusari. Women's participation activities are conducted via the provision of skills training and increased involvement in the formation of home based enterprises. By using quantitative methods, this article applied scoring and weighting analysis tool. Data collection was conducted by delivering questionnaires and interviews with 30 respondents of married couples. The results of this study indicate that the largest participation of women in the family economy is in the form of participation in labour, money, and individual asset. In addition, the most influential factor is the ability to optimally elaborate skills derived from training activities and the ability to manage home based enterprises in order to improve family welfare.

 

Keywords: participation form, women participation, family economy

 

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bentuk dan faktor yang mempengaruhi partisipasi perempuan pada perekonomian keluarga di Kampung Pelangi Randusari. Kegiatan partisipasi perempuan dilakukan melalui pengadaan pelatihan keterampilan dan peningkatan keterlibatan pada pembentukan usaha mikro atau UMKM. Dengan menggunakan metode kuantitatif melalui alat analisis skoring dan pembobotan, pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner dan wawancara terhadap 30 responden pasangan suami istri. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi perempuan pada ekonomi keluarga paling besar dilakukan dalam bentuk partisipasi tenaga, uang, dan harta benda.Sedangkan faktor yang paling berpengaruh adalah faktor kemampuan untuk memanfaatkan hasil pelatihan dan mengelola usaha mikro yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga.

 

Kata Kunci: bentuk partisipasi, ekonomi keluarga, partisipasi perempuan

  1. Aryani, Beti. (2017). Peran Perempuan dalam Membantu Ekonomi Keluarga di Desa Tanjung Setia Kecamatan Pesisir Selatan, Kabupaten Pesisir Barat. Repository Raden Intan: Lampung.
  2. Aswiyati, I. (2016). Peran Wanita dalam Menunjang Perekonomian Rumah Tangga Keluarga Petani Tradisional untuk Penanggulangan Kemiskinan di Desa Kuwil Kecamatan Kalawat. Jurnal Holistik. Tahun IX, No. 17.
  3. Badan Pusat Statistik . (2020, Juli 15). Berita Resmi Statistik No. 46/07/33/Th. XIV: KemiskinanProvinsi Jawa Tengah Maret 2020. Retrieved from jateng.bps.go.id: https://jateng.bps.go.id/pressrelease/2020/07/15/1225/persentase-penduduk--miskin-maret-2020-naik-menjadi-11-41-persen--dibanding-september-2019--yang-sebesar-10-58-persen.html
  4. Cahyaningrum, Putri. (2018). Pengembangan Wisata Kampung Pelangi Melalui Pemberdayaan Masyarakat di Kota Semarang. Digilib FISIP UNDIP: Semarang.
  5. Deviyanti, D. 2013. Studi Tentang Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Di Kelurahan Karang Jati Kecamatan Balikpapan Tengah. Repository Unimul.
  6. Freguja, Cristina, dkk. (2007). Women dan Economics: Household, enterprise, and decision-making bodies. Global Forum on Gender Statistics: Italy.
  7. KEMENKO PMK. 2019. Optimalisasi Peran Perempuan dalam Pembangunan. Diakses melalui https://www.kemenkopmk.go.id/optimalisasi-peran-perempuan-dalam-pembangunan. Diakses pada 10 Juni 2020.
  8. Mohyuddin, Anwaar. Women’s Contribution in the Household Economy. European Academic Research, Vol II: Issue 7.
  9. Puspitasari, Novi. (2013). Peran Gender, Kontribusi Ekonomi Perempuan, dan Kesejahteraan Keluarga Petani Holtikultura. Jurnal Kel. & Kons: 10 -19.
  10. Rahmawati, & Sumarti, T. (2011). Analisis Tingkat Partisipasi Peserta Program CSR Pemberdayaan Ekonomi PT. Arutmin Indonesia. Jurnal Transdisiplin Sosiologi, Komunikasi, Dan Ekologi Manusia, 325–338.
  11. Ramdani, Aris Muhamad. (2015). Nilai-Nilai Kearifan Lokal Masyarakat Daerah Aliran Sungai (DAS) Cikapundung Bagian Hulu Dalam Usaha Pelestarian Sumber Daya Air. Universitas Pendidikan Indonesia: Bandung.
  12. Siagian, Sondang P. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Pertama). Binapura Aksara.: Jakarta.
  13. Slamet, M. (2003). Membentuk Pola Perilaku Manusia Pembangunan. IPB Press: Bogor.
  14. Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.CV Alfabeta: Bandung.
  15. Suharto E. (2005). Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat. PT Refika Aditama: Bandung.
  16. Suroso, Hadi, Abdul Hakim dan Irwan Noor. (2014). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Masyarakat dalam Perencanaan Pembangunan di Desa Banjaran Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik. Jurnal Wacana Vol. 17: 1.
  17. Usman, Sunyoto. (2015). Pembangunan Pemberdayaan Masyarakat. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Jurnal Planologi
Published by Pusat Studi Planologi Universitas Islam Sultan Agung Semarang, in collaboration with Asosiasi Sekolah Perencanaan Indonesia.
Jl. Kaligawe Raya KM. 4 Semarang, Indonesia
Phone: +6212345678
Email: jurnalplanologi@unissula.ac.id

View My Stats

e-ISSN: 1829-9172

p-ISSN: 2615-5257

DOI : 10.30659/japs

Creative Commons License

Get a feed by atom here, RRS2 here and OAI Links here

apps